Desain Vector Mihrab Tempat Imam ( Free CDR PSD JPEG PNG )
Setiap Mushola dan Masjid pasti memiliki Mihrab atau Tempat Imam memimpin sholat berjamaah. Bagi umat Islam mendirikan sholat wajib hukumnya dan lebih baik sholat dilakukan secara berjamaan yang dipimpin oleh seorang imam. Arah mihrab juga dipakai sebagai penanda arah masjid ke kiblat.
Apa itu Mihrab ?
Mihrab adalah ceruk setengah lingkaran atau tempat kecil yang ada di dinding paling depan masjid atau Musala yang menunjukkan arah kiblat dan merupakan tempat untuk Imam memimpin shalat berjemaah dalam suatu masjid.
Mihrab menurut sebagian pendapat ulama diartikan sebagai tempat untuk memerangi setan dan hawa nafsu. Menurut pendapat ini, kata mihrab diambil dari al-harb yang bermakna perang.
Baca Juga :
- Banner Tata Cara Wudhu Format CorelDraw (Free CDR) Siap Cetak
- Banner Niat Sholat 5 Waktu Format CorelDraw (Free CDR) Siap Cetak
- Desain Asmaul Husna dengan CorelDRAW [Free CDR]
Mihrab juga diartikan sebagai bagian dari masjid untuk menempa manusia agar selalu dalam kebenaran dan menghindarkan diri dari kesibukan dunia.
Desain Vector Mihrab ( Tempat Imam )
Nah kali ini saya akan berbagi Desain Vector Mihrab Tempat Imam dalam format CDR, PSD, JPEG dan PNG
Berikut ornamen format PNG :
gan kaligrafi diatas itu artinya apa ya gan
BalasHapus